Rabu, 17 September 2014

kemajuan teknologi android

Sudah tidak asing lagi lagi mendengar istilah android
, android sangat mengalami perkembangan yang pesat dan
merajarela dikalangan masyarakat luas dari anak tk, sd, smp, sma, dan perguruan tinggi dan maupun dari yang kecil, muda, dewasa, tua dan lansia mengerti dan tau tentang android.dari beberapa pihak pengguna selular sering mengaitkan dengan handphone masa kini seperti smartphone android, tablet android, ponsel android dan juga Samsung android.

Perkembangan android ini sedikit menggelitik gimana tidak nama dari versi android yaitu tentang makanan pencuci mulut, namun bukan hanya itu jika kita melihat dengan detail bahwa versi android di beri nama sesuai dengan abjad.
Dari pertama Android 1.0 (Astro), kedua Android 1.1 (Bender), ketiga Android 1.5 Cupcake, ke-empat Android 1.6 Donut, kelima Android 2.0/2.1 Enclair, ke-enam Android 2.2 Frozen Yoghurt (Froyo), ketujuh Android 2.3 Gingerbread, ke-delapan Android 3.0/3.1 Honeycomb, ke-sembilan Android 4.0 ICS (Ice Cream Sandwich), kesepuluh 4.1/4.2/4.3 Android Jelly Bean, kesebelas 4.4 Android KitKat.

Berikut ini beberapa keunggulan dari android, antara lain adalah sebagai berikut :
  1. Open Source, yaitu semua orang bisa membuat software tanpa harus membeli lesensinya terlebih dahulu.
  2. Multitasking, yaitu ponsel Android bisa menjalankan berbagai aplikasi, itu artinya Anda bisa browsing, Facebookan sambil dengerin lagu.
  3. Adanya fiture dalam pencarian aplikasi secara secara bebas (Android Market), baik yang gratis maupun yang bayar.
  4. Penggunanya semakin bertambah, sehingga target pasar semakin besar.
  5. Jumlah pesaing masih sedikit sehingga kita masih unggul dalam bidang pengalaman.
  6. Kemudahan dalam notifikasi, yaitu setiap ada SMS, Email, atau bahkan artikel terbaru dari RSS Reader, akan selalu ada notifikasi di Home Screen Ponsel Android, tak ketinggalan Lampu LED Indikator yang berkedip-kedip, sehingga Anda tidak akan terlewatkan satu SMS, Email ataupun Misscall sekalipun.
  7. Akses mudah terhadap ribuan aplikasi android lewat Google Android App Market – Kalau Anda seneng install aplikasi ataupun games, lewat Google Android App Market Anda bisa mendownload berbagai aplikasi dengan gratis. Ada banyak ribuan aplikasi dan games yang siap untuk anda download di ponsel android.
  8. Pilihan ponsel yang beranekaragam, yaitu bicara ponsel android, akan terasa beda dibandingkan dengan iOS, jika iOS hanya terbatas pada iPhone dari Apple, maka Android tersedia di ponsel dari berbagai produsen, mulai dari Sony Ericsson, Motorola, HTC sampai Samsung. Dan setiap pabrikan ponsel pun menghadirkan ponsel Android dengan gaya masing-masing, seperti Motorola dengan Motoblur-nya, Sony Ericsson dengan TimeScape-nya. Jadi Anda bisa leluasa memilih ponsel Android sesuai dengan merk favorite.
  9. Bisa menginstal ROM yang dimodifikasi, yaitu tak puas dengan tampilan standar android, jangan khawatir ada banyak Costum ROM yang bisa Anda pakai di ponsel android.
  10. Widget, yaitu dengan adanya Widget di homescreen, Anda bisa dengan mudah mengakses berbagai setting dengan cepat dan mudah.
  11. Google Maniak, jika anda pengguna setia layanan Google mulai dari Gmail sampai Google Reader, ponsel android telah terintegrasi dengan layanan Google, sehingga Anda bisa dengan cepat mengecek email dari gMail.
Sedangkan kelemahan Android adalah sebagai berikut :
  1. Tak bisa dipungkiri disamping kelebihan tentu saja ada kekurangan dari sistem operasi ini.
  2. Koneksi Internet yang terus menerus, yaitu kebanyakan ponsel berbasis sistem ini  memerlukan koneksi internet yang simultan alias terus menerus aktif. Koneksi internet GPRS selalu aktif setiap waktu, itu artinya anda harus siap berlangganan paket GPRS yang sesuai dengan kebutuhan.
 by : Dwi intan febriani
sumber: http://aisyalayyubi.wordpress.com/2012/07/04/dampak-android-terhadap-perkembangan-ilmu-teknologi/   >>> * keunggulan dari android dan kelemahan Android

Tidak ada komentar:

Posting Komentar